Fakultas Kedokteran Hewan Universitas Airlangga

Pada tanggal 8 Mei 2024, ruang Tandjung Adiwinata di Fakultas Kedokteran Hewan Universitas Airlangga dipenuhi dengan kehangatan dan harapan. Acara yudisium yang diselenggarakan hari itu menjadi momen bersejarah bagi 44 mahasiswa yang telah menyelesaikan perjalanan akademik mereka dengan gemilang. Dalam suasana penuh semangat, dekan Fakultas Kedokteran Hewan, Prof. Dr. Mirni Lamid, drh., MP, turut hadir...
Read More
Gunung Kidul – Kelompok mahasiswa Praktek Kerja Lapangan (PKL) Unggas Kelompok 2D PPDH Unair Angkatan XLI yang beranggotakan Merisa, Yafi, Elita, Zaid, Anisa, Putri, dan Felyzia mendapat laporan adanya kematian mendadak 20 ekor ayam pullet berumur 11 minggu milik salah seorang warga Desa Candirejo, Kecamatan Semanu, Kabupaten Gunung Kidul, DIY, pada Selasa, 07 Mei 2024....
Read More

Akses Cepat

Buletin Berita

Dapatkan berita terbaru dari kami