Simulasi Akreditasi FKH UNAIR PSDKU Banyuwangi

Pada hari ini selasa, 13 Maret 2018 di FKH UNAIR PSDKU Banyuwangi telah dilaksanakan simulasi akreditasi, acara simulasi ini dihadiri oleh seluruh pimpinan FKH UNAIR, Stakehoder, Mahasiswa FKH PSDKU Banyuwangi, acara berjalan lancar dan harapan Dekan FKH dan jajarannya akreditasi FKH UNAIR PSDKU Banyuwangi bisa mendapatkan hasil yang sangat memuaskan sehingga lulusan/produk FKH UNAIR PSDKU Banyuwangi bisa berdaya saing dan bermutu.

Leave a Reply